Sabtu, 16 Desember 2017

MANFAAT BUAH PISANG UNTUK AYAM BANGKOK

MANFAAT BUAH PISANG UNTUK AYAM BANGKOK - Pisang merupakan salah satu makanan yang sangat baik untuk ayam aduan bangkok. Karena pisang banyak mempunyai kandungan gizi yang dapat menghasilkan energi yang cukup tinggi di bandingkan dengan buah-buahan lainya. Pisang banyak mengandung mineral seperti zat kalium, magnesium, zat besi, fosfor dan juga kalium. Tidak hanya itu saja akan tetapi buah pisang juga banyak mengandung vitamin. Berikut ini adalah ulasan terkait dari manfaat buah pisang untuk ayam bangkok.

Kandungan-kandungan gizi yang terdapat pada buah pisang yaitu sebagai berikut :

  • Mengandung 67% air, 20% gula, 5% protein.
  • Asam pati dan asam tanin
  • Pridoksin
  • Potasium
  • Serat
  • Kalsium
  • Vitamin A, B, B1, B2, B6, B12, C dan vitamin D
  • Zat besi
  • Magnesium

Mengenal akan manfaat dari buah pisang untuk ayam aduan bangkok

  • Kandungan gula yang terdapat pada buah pisang yang fungsinya sebagai sumber kalori yang berguna untuk menambah energi dan stamina ayam.
  • Asam pati dan asam tanin yang berfungsi untuk menambah fungsi sistem saraf dan pembuangan ayam
  • Piridoksin yang terdapat pada pisang berfungsi untuk mengontrol tingkat glukasa darah
  • Kandungan ferrum yang terdapat pada buah pisang berfungsi untuk merangsang produktivitsas hemoglobin
  • Potasium pada pisang berfunngsi untuk mengatur tekanan darah dan mempertajam penglihatan ayam.
  • Mengandung akan serat yang tinggi dapat membantu melancarkan saluran cerna pada ayam bangkok
  • Pisang juga bermanfaat antioksidan yang bermanfaat untuk meningkatkan kesehatan mata pada ayam
AGEN SABUNG AYAM ONLINE - Pada saat memberikan makan pisang kepada ayam bangkok cukup 1/2 sampai 1 buah di sesuaikan dengan umur ayam. Apabila masih anakan yang baiknya di berikan 1/2 saja dari pisang tersebut. Sedangkan untuk ayam dewasa bisa anda berikan 3/4 sampai dengan 1 buah pisang.

Baiknya jika pemberian pakan pisang 2x dalam 1 pekan yang di berikan pada saat pagi hari di mana setelah ayam di mandikan. Pemberian buah pisang jangan sampai aja lebih. Karena jika sampai berlebihan maka akan mengakibatkan bulu ayam cepat rontok.

1 komentar:

  1. Sangat bermanfaat dan menambah wawasan. Kunjungi juga Bangkok Terbaik untuk membaca artikel menarik lainnya. Salam satu hobi

    BalasHapus